Visi dan Misi Perusahaan
Pusat Pengembangan Manajemen Pengadaan Indonesia (PPMPI)
Merupakan lembaga profesional independen yang bertujuan memfasilitasi peningkatan Sumber Daya Manusia atau institusi dalam mencapai kompetensi
Visi :
Menjadi Institusi termuka dalam memfasilitasi pengembangan sumber daya manusia dalam mata rantai pengadaan.
Misi :
Pengembangan SDM dan kemampuan kompetisi perusahaan Tujuan :
- Mengembangkan profesionalisme dan etika para pelaku dalam menerapkan prinsip pengadaan yang berstandarinternasional dan berlaku secara nasional.
- Melakukan penelitian dan pengembangan metoda-metoda pengadaan baru dalam dunia usaha di Indonesia.
- Memberikan konstribusi pada program pemerintah dalam meningkatkan pengadaan yang effektif, effisien, transparan, memiliki akuntabilitas, mengutamakan supremasi hukum dan berlandaskan peran serta aktif seluruh stakeholders.
- Memberikan jasa konsultasi dan solusi untuk peningkatan produktivitas baik pemerintah maupun dunia usaha dalam proses mata rantai pengadaan.
- Mengembangkan pusat informasi dan pengelolaan knowledge manajemen rantai pengadaan Indonesia.